Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Momen Nyawa 2 Remaja Nyaris Melayang , Tumpukan Karung pun Jadi Pahlawan

Beto Adhi Nugroho - Selasa, 17 April 2018 | 10:27 WIB
Dua remaja selamat dari kecelakan akibat rem blong setelah menabrakkan diri ke tumpukkan karung
Instagram/agoez_bandz
Dua remaja selamat dari kecelakan akibat rem blong setelah menabrakkan diri ke tumpukkan karung

GridOto.com - Kondisi jalan di Indonesia yang beragam seperti turunan dan tikungan menuntut pengendara harus selalu fokus dan waspada.

Oleh karena itu, kondisi motor pun harus diperhatikan.

Jika tidak, bukan tidak mungkin akan bernasib seperti yang GridOto.com lihat dalam akun Instagram @Agoez_bandz berikut ini.

Dalam video tersebut terlihat situasi para pengendara yang berhati-hati. 

(BACA JUGA: Panas! Bos Honda Akui Rencana Hadirkan Forza 250 di Indonesia)

Namun, tiba-tiba saja ada sebuah skutik yang melesat begitu saja.

Skutik tersebut ditunggangi oleh 2 orang remaja yang mengalami rem blong di medan yang menurun.

Kejadian tersebut terjadi di wilayah tikungan Gotean, Cangar-Pacet Mojokerto.

Untungnya, nasib ke-2 remaja tersebut berhasil diselamatkan oleh tumpukan karung.

(BACA JUGA: Pertamax Turbo Sudah Euro 4, Pertamax Kapan Bisa Nyusul?)

Kecelakan itu membuat ke-2 remaja mengalami luka ringan.

Penasaran dengan kejadiannya? Tonton video ini sob!

 

A post shared by Agoez Bandz (@agoez_bandz) on

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Instagram/agoez_bandz

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kondensor Bocor Bikin AC Mobil Tidak Dingin, Penyebabnya Bisa Sepele

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa