Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Out Now! SUV Terbesar Dari Audi Yaitu Q7 3.0 TFSI Quattro

Fikri Wahyudi RM - Selasa, 17 April 2018 | 11:17 WIB
Audi Q7 3.0 TFSI quattro
Siswi Eko
Audi Q7 3.0 TFSI quattro

GridOto.com - Telah tayang video review Test Drive dari Audi Q7 3.0 TFSI quattro.

Audi Q7 3.0 TFSI quattro merupakan SUV terbesar dan termewah dari Audi saat ini.

Q7 juga tak main-main soal kenyamanan dan performa.

Ia menggunakan mesin berkapasitas 2.995 cc V6 turbo dengan tenaga maksimal 333 dk dan torsi 440 Nm. 

(BACA JUGA: Hasil Tes Lengkap Audi Q7, SUV Besar Dan Mewah di Keluarga Audi)

Audi Q7 memiliki banyak fitur, dan di ulasan ini kami juga sempat mengetesnya di medan off-road ringan.

Audi Q7 3.0 TFSI Quattro sendiri dibanderol Rp 2,3 miliar.

Lantas seperti apa ulasannya? Langsung saja klik video di bawah:

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa