Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biar Gahol, Yuk Mengenali Motor Harley-Davidson Dilihat dari Jenisnya

Yosana Okter Handono - Selasa, 10 April 2018 | 17:15 WIB
Harley-Davidson Freewheeler
Autoevolution.com
Harley-Davidson Freewheeler

GridOto.com - Pasti banyak yang belum tahu kan, kalau Harley-Davidson itu punya banyak jenis sesuai kebutuhannya.

Setidaknya ada sekitar 8 jenis atau model motor Harley-Davidson nih Sob.

Biar pada mudeng dan makin tahu, bakalan GridOto.com jelasin dah.

Yang pertama dimulai dari model Harley-Davidson Street.

Merupakan model yang terbaru dari pabrikan moge asal Amerika ini.

(BACA JUGA: Naik Harley, Pria Pakai Atribut Ojek Online Ini Tarik Perhatian)

Setidaknya sudah ada lebih lebih dari satu dekade.

Banyak yang bilang ini motornya para pelajar, karena bobotnya lebih ringan, sporty dan mudah diajak bermanuver.

Contoh motornya seperti Harley-Davidson Street 500 dan Street 750.

Harley-Davidson Street 500
Motorcycle USA
Harley-Davidson Street 500

Editor : Fendi
Sumber : www.riversideharley.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan Pajangan, Ini 2 Manfaat Pasang Peredam di Balik Kap Mesin Mobil

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa