Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Waduh! Andrea Iannone Sindir Rekannya, Suzuki Pecah?

Rezki Alif Pambudi - Senin, 2 April 2018 | 19:00 WIB
Andrea Iannone
Twitter.com/suzukimotogp
Andrea Iannone

GridOto.com - Pembalap Suzuki, Andrea Iannone, baru-baru ini menyindir rekan setimnya, Alex Rins, ada apa ya?

Di MotoGP Qatar 18 Maret lalu, Alex Rins yang berada di depan harus gigit jari setelah mengalami crash.

Dilansir dari Tuttomotoriweb, gagalnya Alex Rins menyelesaikan balapan itulah yang membuat Andrea Iannone menyindir.

Iannone mengomentari aksi Alex Rins yang kurang dewasa sehingga akhirnya mengalami crash.

(BACA JUGA:Inspiratif! Balapan Tanpa Kedua Kakinya, Pembalap Ini Bisa Naik Podium)

Alex Rins jatuh di race MotoGP Qatar 2018
Twitter/Crash_MotoGP
Alex Rins jatuh di race MotoGP Qatar 2018

Menurut Iannone, harusnya sang rekan lebih menahan diri dan tidak terlalu memaksakan untuk mengikuti pembalap di depan.

Iannone juga beranggapan bahwa harusnya juniornya harus lebih realistis, tidak mungkin memaksakan untuk tetap di depan.

Pembalap asal Italia ini menilai bahwa dirinya lebih dewasa, makanya bisa menyelesaikan balapan dan mendapat poin.

Editor : Hendra
Sumber : tuttomotoriweb.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa