Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki GSX-S750 Lansiran Anyar Dipaksa Ngikut Konsep Jadoel

Adi Wira Bhre Anggono - Sabtu, 31 Maret 2018 | 16:05 WIB
Suzuki GSX-S750 Zero, konsep bike Suzuki di ajang EICMA 2017
Rust and Glory
Suzuki GSX-S750 Zero, konsep bike Suzuki di ajang EICMA 2017

GridOto.com - Sudah kelihatan banget kalau Suzuki GSX-S750 yang nampang di artikel ini bukan tampang aslinya.

Padahal ini adalah Suzuki GSX-S750 lansiran anyar lho, dan muncul pertama kali di ajang EICMA 2017.

Namanya adalah “Suzuki GSX-S750 Zero”, hasil kolaborasi dari Suzuki dengan builder Italia bernama Officine GP Design.

Motor Jepang dengan cita rasa perspektif  keindahan modifikasi ala builder Italia akan kita temukan di sini.

Bentuknya yang unik ternyata gara-gara mereka mengambil inspirasi dari beberapa lansiran Suzuki GSX-750 lansiran lawas lho.

(Baca juga: Suzuki Bandit Pembalap Mana Nih? Ganteng Bener)

Suzuki GSX-S750 Zero, konsep bike Suzuki di ajang EICMA 2017
Rust and Glory
Suzuki GSX-S750 Zero, konsep bike Suzuki di ajang EICMA 2017

Namun tentu saja dikolaborasikan dengan gaya motor masa kini yang memakai komponen lebih modern.

Bodinya sendiri dibuat dengan menggunakan bahan alumunium dan merupakan hasil custom tangan-tangan kru Officine GP Design.

Ditunjukkan pada bagian buritan yang menyontek gaya bodi belakang milik sebuah Suzuki GSX-750 tahun 1985.

Suzuki GSX-S750 Zero, konsep bike Suzuki di ajang EICMA 2017
Rust and Glory
Suzuki GSX-S750 Zero, konsep bike Suzuki di ajang EICMA 2017

(Baca juga: Si Putih Manis Bertubuh Gempal Suzuki Bandit 1250 cc)

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Rust and Glory

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa