Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sudah Dinanti Polisi, Puluhan Pengendara Motor Panik Saat Asik Terobos Jalur Busway

Agilvi Oktora Nurradifan - Selasa, 27 Maret 2018 | 09:59 WIB
Puluhan pengendara motor yang terobos jalur busway
Instagram/@jktinfo
Puluhan pengendara motor yang terobos jalur busway

GridOto.com - Masih banyak saja pengendara motor yang melanggar lalu lintas.

Apalagi pengendara di Jakarta yang seringkali melintas di jalur busway.

Padahal sudah ada larangan kendaraan lain tidak boleh memasuki jalur busway.

Seperti kejadian di Daan Mogot, Jakarta Barat, pada sore kemarin.

(BACA JUGA: Masih Saja Diterobos, Ini Kata Konsultan Safety Riding soal JLNT Casablanca)

Dari video unggahan akun Instagram @jktinfo, memperlihatkan sebuah rekaman puluhan pengendara motor masuk jalur busway.

Para pengendara motor ini terlihat panik, karena di ujung jalur busway sudah ada polisi berjaga.

Bukannya bertanggung jawab dan mengakui kesalahannya, para pengendara ini malah menaiki motor ke atas pembatas jalan dan putar balik.

Banyak pengendara motor bergantian menggotong motornya untuk melewati pembatas jalan.

(BACA JUGA: JLNT Vs Jalan Biasa: Beda Waktu Tempuh Keduanya Bikin Shock!)

Padahal pada jalan utama arus lalu lintas tidak begitu macet.

Namun, banyak pengendara motor yang malah melewati busway.

Simak langsung videonya di bawah ini.

Editor : Iday
Sumber : Instagram/@jktinfo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa