Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Unik! Cara Pemotor di Jakarta Hindari Kemacetan, Cukup Siapkan Rp 2 Ribu Saja

Gagah Radhitya Widiaseno - Kamis, 15 Maret 2018 | 16:06 WIB
Cara yang dilakukan pemotor di Jakarta untuk hindari kemacetan dengan perahu eret
Kompas.com
Cara yang dilakukan pemotor di Jakarta untuk hindari kemacetan dengan perahu eret

GridOto.com - Populasi kendaraan di Jakarta yang semakin banyak membuat jalanan makin macet.

Tetapi ada cara unik yang dilakukan pemotor di Jakarta ini.

Dilansir GridOto.com melalui kompas.com, pemotor di daerah Kali Cagak, Jakarta Utara menggunakan jasa perahu eretan untuk menghindari kemacetan.

Menurut Endang, warga Kapuk Muara mengungkapkan dengan perahu eretan bisa menghemat waktu 10 sampai 15 menitan.

(BACA JUGA : Jangan Salah Pilih Jalur Sob, Jalan Ini Sekarang Macet Sejak Sistem Ganjil Genap)

"Pakai eretan ini bisa hemat 10-15 menitan-lah. Kalau lewat Telukgong bisa sekitar setengah jam, lewat sini paling sepuluh menit," kata Endang.

Endang juga menuturkan, saat jam-jam sibuk manfaat eretan semakin terasa karena dapat menghemat waktu.

Namun tetap harus siap berdesak-desakan dengan pemotor lainnya di dalam perahu eretan.

Deni, warga Ciputat juga merasakan manfaat menggunakan perahu eretan ini.

(BACA JUGA: Udah Macet, Panas, AC Nyala Tapi Kabin Mobil Tetap Gerah? Awas Overheat!)

Editor : Fendi
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa