Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Daniel Ricciardo Belum Punya Kontrak, Kok Masih Bisa Santai

Radityo Kuswihatmo - Selasa, 13 Maret 2018 | 15:45 WIB
Daniel Ricciardo
Twitter/@redbullracing
Daniel Ricciardo

GridOto.com - Beberapa pembalap F1 sudah memiliki kontrak sesudah musim balap 2018 berakhir.

Seperti Lewis Hamilton yang yang siap mengumumkan kontrak tiga tahun bersama tim pabrikan Jerman, Mercedes.

Rekan satu tim Daniel Ricciardo, Max Verstappen juga sudah memiliki kontrak hingga 2021.

Lalu kenapa Daniel Ricciardo masih bisa santai?

(BACA JUGA: Sering Bermasalah, McLaren Akan Produksi Mesin F1 Sendiri?)

Ternyata Daniel Ricciardo sudah memiliki kesepakatan degan Red Bull untuk membicarakan kontrak.

Tepatnya bulan depan, adalah tenggat waktu untuk kedua belah pihak bertemu dan membahas kontrak Daniel Ricciardo.

"Aku tak sabar menunggu Melbourne (F1 Australia)," kata Daniel Riccirado seperti dikutip GridOto.com dari Crash.net.

Daniel Ricciardo cukup percaya diri dengan balapan pertama itu dan akan membuat kontraknya semakin mudah.

(BACA JUGA: Dibongkar Masalah Mobil F1 McLaren Buruk di Tes Pramusim)

"Aku berharap itu akan membuat situasi lebih mudah ditangani," tambahnya.

Meskipun demikian, Daniel Ricciardo masih menutup rapat keinginannya untuk musim 2019.

Apakah pembalap asal Australia ini ingin tetap bersama Red Bull atau mencari tim lain.

Editor : Fendi
Sumber : Crash.net

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Suzuki Luncurkan Moge Mesin Beringas Model 2025, Pilihan Warnanya Ciamik

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa