Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video: Truk Kontainer Rem Blong Sembilan Mobil Diseruduk, Satu Mobil Terseret Puluhan Meter

Agilvi Oktora Nurradifan - Minggu, 11 Maret 2018 | 19:15 WIB
Sebuah truk mengalami rem blong
Facebook/Motuba
Sebuah truk mengalami rem blong

GridOto.com - Kecelakaan beruntun antara truk kontainer dengan sembilan kendaraan lain terjadi pada Sabtu (10/3/2018) sore.

Kesembilan kendaraan tersebut meliputi dua angkutan umum, dua sepeda motor, dan lima mobil pribadi.

Seperti GridOto.com lihat dalam video kiriman dalam akun facebook Motuba, sebuah truk yang tak bisa dikendalikan akibat rem blong.

Terlihat dalam video Truk ini menyeret sebuah Toyota Altis berwarna putih.

(BACA JUGA: Kenali Penyebab Utama Rem Blong Agar Kecelakaan Maut Bisa Dihindari!)

Mobil tersebut terseret sejauh hampir puluhan meter.

Hingga akhirnya truk dapat berhenti ketika menabrak Toyota Avanza dari arah berlwanan.

Akibat kejadian tersebut, terdapat lima korban mengalami luka ringan. Serta korban langsung dibawa ke RS Rama Hadi Cimaung Purwakarta.

Para korban tersebut yaitu, satu korban yaitu pengendara motor, dan empat penumpang angkot.

Simak langsung videonya di bawah ini.

 

Editor : Hendra
Sumber : Facebook/Motuba

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ular Beton Baru di Jateng Bakal Libas 35 Desa, Investasi Tembus Rp 38 T

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa