Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Defender Beroda 6 Ini Punya Kabin Yang Lega dan Mewah Sob!

Hikmawan M Firdaus - Kamis, 8 Maret 2018 | 15:20 WIB
Kabin Defender 110
carscoops
Kabin Defender 110

GridOto.com - Selain dijejali 6 roda sekaligus, Defender 110 besutan Khan Design ini juga memiliki kabin yang unik dan berbeda.

(Baca juga : Land Rover Defender "Flying Huntsman" Jadi Melar Pakai 6 Roda)

Tuner asal Inggris ini tidak hanya mengubah bentuk Defender 110 memanjang, juga membuat kabin terasa mewah.

Karena penambahan roda, kabin Defender 110 ini juga makin lega, hal itu dimanfaatkan oleh Khan untuk membuat kabin yang lebih luas.

Kabin Defender 110
carscoops
Kabin Defender 110

Benar saja, Denfender 110 "Flying Huntsman" ini, kini bisa menampung hingga 9 penumpang.

(BACA JUGA: Santorini Black Defender 110 Tampil Lebih Gaya)

Tidak hanya jumlah kursinya saja yang banyak, melainkann juga suasana yang juga mewah.

Jok ini dilapisi dengan kulit warna hitam yang dikombinasikan dengan jahitan asli.

Kombinasi kulit coklat bergaris pada jok juga menambah kesan elegan dan mewah.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Carscoops

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga Suzuki Baleno Jadi Semurah Ini, Dipotong Diskon Gede-gedean di Akhir Tahun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa