Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Juke Merah Darah Tampil Trendy Pakai Body Kit Simpel

Hikmawan M Firdaus - Senin, 5 Maret 2018 | 16:30 WIB
Nissan Juke pakai body kit M'z Speed
mzspeed
Nissan Juke pakai body kit M'z Speed

GridOto.com - Nissan Juke ini terlihat berbeda dan jauh lebih gaya karena pemasangan body kit custom.

Adalah M'z Speed yang membuat body kit baru ke bodi Juke berkelir merah darah ini.

Sementara biar aksen warnaya lebih kontras, dipadukan dengan stripe putih yang memanjang dari kap mesin dan di buritan.

Sang tuner asal Jepang membuat tampilan depan Compact SUV ini terlihat lebih lebar dengan bumper baru.

Bumper baru ini juga disisipkan DRL LED kecil khas M'z Speed di kedua sudutnya.

Nissan Juke pakai body kit M'z Speed
mzspeed
Nissan Juke pakai body kit M'z Speed

Berlaih ke bagian samping tampak side skirts simple terpasang rapih. Pun dengan fender  dicat hitam dof.

(BACA JUGA: Nissan Juke Tampil Lebih Gagah Berjubah Hijau Dof)

Tampilan samping makin trendy dengan pelek baru model kipas warna krom.

Pelek lansiran Juneau ring 20 inci
mzspeed
Pelek lansiran Juneau ring 20 inci

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Mz Speed

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Masih Naksir Motor Gaya Klasik? Kawasaki W175 Series Boleh Dilirik, Segini Harganya Sekarang

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa