Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Waduh! Karena Parkir Sembarangan, Mobil Ini Dihujani Sampah

Gagah Radhitya Widiaseno - Jumat, 2 Maret 2018 | 21:00 WIB
Mobil dihujani sampah
Instagram.com/roda2blog
Mobil dihujani sampah

GridOto.com - Parkir khususnya mobil sebaiknya di tempat yang sudah disediakan, tidak sembarangan.

Apalagi parkir di bahu jalan, hal ini sangat mengganggu pengendara lain.

Jika masih ngeyel, pengguna jalan lain bisa saja memberikan sampah seperti yang dilihat GridOto.com dari akun Instagram roda2blog.

Sebuah mobil CRV dihujani sampah layaknya tempat sampah.

(BACA JUGA : Nekat Parkir Sembarangan? Ban Kendaraan Bisa Kena Gembok Loh)

Lokasi kejadian berada di Jalan Kusumanegara, Yogyakarta.

Mulai dari kardus makanan, tas plastik, hingga kain bekas tak terpakai.

Mobil dipenuhi sampah di bagian depan
Instagram.com/roda2blog
Mobil dipenuhi sampah di bagian depan

Tak hanya itu, di depan mobil juga ditempel sebuah tulisan tentang imbauan tidak boleh parkir sembarangan.

Mobil itu diduga sudah seharian parkir di tempat tersebut dan belum diambil oleh pemiliknya.

Editor : Hendra
Sumber : Instagram.com/roda2blog

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fazzio Youth Festival Sambangi Jakarta, Ini Loh SMA yang Borong Juara

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa