Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Suzuki GSX-R150 Kamu Makin Ngacir? Pasang Filter Udara UNI Aja Sob

Luthfi Anshori - Kamis, 1 Maret 2018 | 09:39 WIB
Filter udara UNI untuk GSX-R150
Fadhliansyah
Filter udara UNI untuk GSX-R150

GridOto.com - Salah satu cara mendongkrak tampilan sekaligus tenaga motor adalah dengan pengaplikasian filter udara aftermarket jenis open filter.

Salah satu merek filter aftermarket untuk Suzuki GSX-R150 adalah UNI yang berasal dari Amerika.

Filter UNI memiliki warna merah mencolok yang otomatis mendongkrak tampilan dan kesan sporty.

Menurut Kelly Nugroho dari Suzuki Aria Putra, Ciputat, sebagai distributor, filter udara UNI dapat menambah tenaga motor.

"Filter UNI ini jenisnya open filter, pemasangannya plug & play, dan setelah dipasang tenaga motor akan bertambah dan lebih enteng," buka Kelly saat ditemui GridOto.com (27/2).

(BACA JUGA: Waduh! Beredar Kabar Bos Movistar Yamaha Digantikan Bos Repsol Honda, Serius?)

Nah, biar kerja filter ini lebih optimal, bisa dibarengi pemasangan part performa lain, sob.

"Iya, lebih bagus lagi dibarengi dengan penggantian part lain seperti knalpot racing misalnya, agar lebih maksimal," tambah Kelly.

Soal ketahanannya dari air, menurut Kelly aman-aman saja.

"Ketika riding hujan-hujanan atau saat cuci motor aman kok, pengalaman pribadi saya aman tidak ada masalah," pungkas Kelly.

Berminat meminangnya?

Tinggal siapkan kocek sebesar Rp 500 ribu dan hubungi Suzuki Aria Putra di nomor 0821-3453-6666.

Editor : Luthfi Anshori

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Beli Online Lebih Murah, Cek Harga Tiket GJAW Ice BSD 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa