Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Cari Frame Headunit Atau Cover Speaker? Banyak Pilihannya Di Gerai Ini

Iman - Rabu, 28 Februari 2018 | 11:00 WIB
Frame headunit
Frame headunit

GridOto.com - Di gerai yang bernama Zuri Design di Pasar Taman Puring, Jakarta Selatan ini, Anda bisa membeli berbagai aksesori pelengkap tatanan audio mobil Anda.

Sebut saja seperti frame headunit untuk mobil tertentu yang harus pakai frame khusus, atau ring speaker atau cover speaker. 

"Saya memang khusus menjual aksesori audio saja, tapi saya juga terima instalasi audio," ujar Suri, juragan gerai ini. 

(Baca juga: Diskon Asyik Speaker Sony buat Mobil, Harganya Jadi Rp 200 Ribuan! Mau?)

Tersedia juga berbagai model cover speaker
Tersedia juga berbagai model cover speaker

Soal harga, frame headunit mulai dari Rp 100 ribuan.

Kalau ring speaker, mulai dari Rp 30 ribu/pc dan ring subwoofer mulai dari Rp 80 ribu/pc.

Kabel-kabel audio harganya mulai dari Rp 200 ribu/paket, "Kalau mau instalasi mulai dari Rp 200 ribu," bilang Suri.

Ring untuk speaker atau subwoofer
Ring untuk speaker atau subwoofer

Untuk lebih jelasnya, silahkan langsung datang ke Zuri Design, Pasar Taman Puring Blok P
Q32, Jl. Kyai Maja, Kebayoran Baru, Jaksel. Telp. 0822-16963744.

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa