Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Asal Semprot, Ini 3 Unsur Filosofi Warna di Toyota New Yaris TRD Sportivo

Iday - Rabu, 21 Februari 2018 | 10:45 WIB
Toyota Yaris baru meluncur juga di Indonesia
Rianto Prasetyo / GridOto.com
Toyota Yaris baru meluncur juga di Indonesia

GridOto.com - Mengusung model sebelumnya sebagai basis, Toyota New Yaris tampil jauh berbeda. 

Lebih sporty dan mudah dicerna desainnya. 

Namun di balik kesan tersebut, ada 3 unsur yang menjadi filosofi warna New Yaris TRD Sportivo

Hal ini diungkapkan Wahyu Kusumadani, asisten chief designer PT Toyota Astra Motor (TAM) di sela-sela peluncuran New Yaris di Jakarta (20/2/2018). 

(BACA JUGA: Mesin New Yaris Berkode 2NR-FE, Ini Alasan Toyota Masih Usung Mesin Lama

"Pertama body colour. Yakni warna yang dilabur pada body," ujar Wahyu kepada Gridoto.com.

Pada foto di atas body colour berwarna hijau. 

"Kedua warna piano black".

Warna ini ada di bagian bumper dan rumah foglamp serta spion. 

"Ketiga red line," ucapnya. 

Berupa garis merah yang ditaruh melintang di bumper depan dan spion. 

Nah, ketiga unsur ini yang memperkuat kesan keren dari New Yaris TRD Sportivo. 

Gimana menurut kamu, keren? 

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Suzuki Luncurkan Varian Anyar Jimny, Cuma 100 Unit Harga Enggak Sampai Rp 500 Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa