Pirelli menambah jenis kompon ban untuk musim balap F1 2018
GridOto.com - Coba perhatikan gambar diatas, lucu banget ya ban yang digunakan di balap Formula 1 (F1 ) tahun ini.
Diberi warna-warna cerah dari biru muda sampai pink!
Tapi warna-warna itu bukan sekadar hiasan, karena menentukan spesifikasi ban tersebut!
Pirelli sebagai pemasok ban memang memperkenalkan dua kompon baru untuk musim 2018 .
(BACA JUGA: Istimewanya Formula 1 2018, Penentu Pembalap Terbaik Dalam 1 Dekade )
Masing-masing kompon lebih lembut dari spesifikasi ban tahun 2017.
Berbeda dengan MotoGP yang enggak ada ganti ban kecuali seperti saat hujan (yang sebetulnya lebih tepat dibilang ganti motor), balapan F1 memang wajib masuk pit stop untuk ganti ban.
Oleh karena itu, strategi ban bisa menentukan menang atau tidaknya balapan.
Nah apa saja arti warna-warna ban tersebut?
Twitter / @pirelisport
Jenis ban
Pirelli untuk kondisi trek normal
Sobat bisa lihat langsung gambar diatas.
Ada 7 pilihan dari super-keras dengan warna oranye hingga hyper-lembut di warna pink!
Jadi bukan berarti yang warna pink itu buat cewek ya!
Masih suka nonton balap kebut 'jet darat' alias Formula 1 ini nggak Sob? Nyatanya, mobil Formula 1 pernah pakai 6 ban lhoo. Alasannya pakai dua pasang roda di depan karena regulasi ajang Formula 1 saat itu membatasi panjang sayap atau spoiler di depan hanya boleh punya lebar 1,5 meter. Kalau pakai ban ukuran normal, sisi luar dari ban akan melebihi spoiler sehingga menghambat aerodinamika. Tapi kalau enggak mau bablas lebih lebar dari sayap, berarti harus pakai ban yang maksimal ukurannya 10 inci. Sempat dianggap ngawur dan terlalu kompleks, ternyata sistem pengoperasiannya berhasil diulik oleh insinyur Tyrell dengan konstruksi 'bell crank' yang sederhana! Bahkan pembalapnya saja berkata, "bisa berbelok dengan sangat mudah, rasanya seperti dibantu sistem power steering!" Dan buat tambahan info buat sobat GridOto, enggak cuma Tyrell saja yang bikin mobil dengan enam roda. Tapi memang harus diakui, yang paling dikenal dan dikenang memang Tyrell P34 karena pernah sukses menang dan bikin pembalapnya naik podium. Yuk simak berita lengkapnya di GridOto.com (klik link di Bio) #F1 #Formula1 #Tyrell #Tyrell P34 #mobilberodaenam #mobilformula1roda enam #tipsmobil #tipsdantrik #tipskendaraan #tipsotomotif #tipskeselamatan #gridoto #kompasgramedia #otomotif #duniaotomotif #otomania #motorplus #motorplusonline #jip #otomotifweekly #kompasotomotif #GridNetwork
A post shared by GridOto (@gridoto) on Feb 2, 2018 at 5:55am PST
KOMENTAR