Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Benar Enggak Sih, Go-Jek Masih Punya Hambatan untuk Go Public?

Yosana Okter Handono - Kamis, 15 Februari 2018 | 19:00 WIB
Go-Jek Ekspansi
Bogordaily.net
Go-Jek Ekspansi


GridOto.com - Belum lama ini, penyedia layanan transportasi online Go-Jek berencana go public.

Atau gampang disebutnya, melepas saham pertama ke masyarakat (IPO/Initial Public Offering).

Namun sayangnya, masih ada hambatan yang menjadikan mimpi itu belum terwujud.

Seperti yang dikatakan President & Co-Founder Go-Jek Andre Soelistyo.

(BACA JUGA: Parade Foto Banjir DKI Jakarta, Titik Paling Banyak di Wilayah Ini)

Andre menyoroti soal regulasi dari pemerintah.

"Ini topik yang sangat menarik, karena di Indonesia sendiri perusahaan seperti kami masih muda, jadi sejarah keuangannya masih dibangun," kata Andre.

"Kedua, mungkin masih ada sedikit kendala, di luar negeri sendiri lebih fleksibel apakah perusahaan harus go public, apakah perusahaan bisa memiliki kelas saham yang berbeda," sambungnya.

"Ini mungkin wacana yang kami sampaikan ke pemerintah untuk lebih meningkatkan fleksibilitas," tegas Andre.

(BACA JUGA: Jelang Libur Panjang, Jalur Puncak Bakal Sepi Kendaraan)

Tak hanya Go-Jek, Andre juga menyebutkan perusahaan lokal lain seperti Tokopedia dan Traveloka pun terhambat go public.

Karena peraturan di dalam negeri yang belum dapat menyesuaikannya.

Artikel Serupa Pernah Tayang di Kompas.com dengan Judul Go-Jek Mau Sahamnya Dibeli Pengemudi

Editor : Fendi
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Keunggulan GWM Haval Jolion HEV, Disusupi Teknologi Transmisi DHT

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa