Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tujuh Langkah Mudah Bersihkan Jok Bahan Kain Atau Fabric

Muhammad Agung Gunarso (Agung) - Rabu, 14 Februari 2018 | 09:00 WIB
Bersihkan jok bahan kain
Bersihkan jok bahan kain

GridOto.com- Pelapis jok dengan bahan kain atau fabric sangat mudah kotor.

Ini karena jok fabric memiliki pori-pori yang cukup besar sehingga mudah menyerap cairan yang tumpah di atasnya.

Untuk membersihkannya Anda dapat melakukan beberapa langkah di bawah ini:

1. Siapkan peralatan, seperti vacuum cleaner, cairan pembersih, lap microfiber, dan sikat gigi halus.

Untuk cairan pembersih khusus bahan fabric tersedia beberapa merek, seperti Meguiars, Antonish, dan Parker & Bailey dengan harga Rp 60.000-300.000.

(BACA JUGA: Mengenal Teknologi Dual VVT-i Di Daihatsu Sirion Terbaru)

2. Sedot debu dan kotoran di jok dengan vacuum cleaner agar tidak terlarut ketika disemprotkan cairan pembersih.

3. Semprotkan cairan pembersih ke area yang ingin dibersihkan dan diamkan 1-2 menit.

4. Kemudian gosok menggunakan lap microfiber atau sikat gigi dengan gerakan memutar.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa