GridOto.com - Di gelaran Auto Show 2018, Yamaha India telah merilis Yamaha All new R15.
Punya desain yang identik dengan versi Indonesia, versi India memang bisa dikatakan kalah advance.
Salah satunya adalah karena absennya sok upside down yang menjadi keunggulan di Indonesia.
(BACA JUGA: All New R15 Resmi Dirilis di India, Ini Bedanya dengan Versi Indonesia)
Selain itu, beberapa detil kecil juga menunjukkan bahwa versi Indonesia bisa dibilang lebih maju.
Meski begitu, karena punya desain yang identik, menarik jika kita tengok seperti apa warna yang ditawarkan di India.
Kira-kira lebih keren mana ya dengan versi Indonesia?
Berdasarkan website resmi Yamaha India, All New R15 ditawarkan dalam dua warna saja.
Editor | : | Hendra |
KOMENTAR