Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

15 Februari 2018 Tarif Tol Cipularang Naik, Ini Harganya

Anton Hari Wirawan - Kamis, 8 Februari 2018 | 21:07 WIB
Tol Cipularang
Kompas.com
Tol Cipularang

GridOto.com - PT Jasa Marga (Persero) Tbk akan melakukan penyesuaian tarif tol ruas Cikampek-Purwakarta-Padalarang (Cipularang).

Kenaikan tersebut didasari Keputusan Menteri PUPR Nomor 97/KPTS/M/2018 dan mulai berlaku pada 15 Februari 2018 pukul 00.00 WIB.

Berikut adalah tarif baru yang akan berlaku pada 15 Februari 2018 mendatang.

1. SS Dawuan-Sadang (10 km)

Golongan I Rp 7.000
Golongan II Rp 10.500
Golongan III Rp 14.000
Golongan IV Rp 17.500
Golongan V Rp 21.000

2. SS Dawuan-Jatiluhur (18,2 km)

Golongan I Rp 13.000
Golongan II Rp 19.500
Golongan III Rp 26.000
Golongan IV Rp 32.000
Golongan V Rp 38.500

3. SS Dawuan-SS Padalarang (56,1 km)

Golongan I Rp 39.500
Golongan II Rp 59.500
Golongan III Rp 79.500
Golongan IV Rp 99.500
Golongan V Rp 119.000

(BACA JUGA: Selisih Harga Wuling Cortez dan Kijang Innova Bisa Buat Beli LCGC Seken)

4. Sadang-Jatiluhur (8,2 km)

Golongan I Rp 6.000
Golongan II 8.500
Golongan III Rp 11.500
Golongan IV Rp 14.500
Golongan V Rp 17.500

5. Sadang-SS Padalarang (46,1 km)

Golongan I Rp 32.500
Golongan II Rp 49.000
Golongan III Rp 65.500
Golongan IV Rp 81.500
Golongan V Rp 98.000

6. Jatiluhur-SS Padalarang (37,9 km)

Golongan I Rp 27.000
Golongan II Rp 40.500
Golongan III Rp 53.500
Golongan IV Rp 67.000
Golongan V Rp 80.500

Artikel ini sudah tayang di Kompas.com dengan judul: Ini Tarif Baru Tol Cipularang

 

A post shared by GridOto (@gridoto) on

Editor : Anton Hari Wirawan
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa