Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Empat Hal Ini Yang Baru di Ajang MotoGP 2018

Hendra - Rabu, 7 Februari 2018 | 07:47 WIB
MotoGP
ultimatemotorcycling.com
MotoGP

GridOto.com- Gelaran MotoGP 2018 bakal start Maret mendatang di Qatar.

Ada sejumlah hal baru yang bakal mengisi ajang balap dunia di musim 2018 ini.

Apa saja?Menurut crash.net setidaknya ada 4 hal terbaru di MotoGP 2018.

1. Empat Rookie

Sebanyak 4 pembalap baru naik peringkat di MotoGP 2018 ini.

Tim Marc VDS malah seluruh line up diisi para rookie, Fanco Morbidelli dan Thomas Luthi.

Takaaki Nakagami gabung dengan LCR Honda.

Dan Xavier Simeon bersama Avintia Ducati.

2. Teknologi Baru

Ada beberapa pabrikan mengadopsi teknologi baru pada musim ini.

Yamaha menerapkan winglet baru, sementara Honda meliris fairing baru model hammerhead.

3. GP Thailand

Di Asean kini bertambah 1 negara penyelenggara MotoGP.

Sebelumnya Sepang, Malaysia, kini Thailand menjadi penyelenggara di seri ke-15 pada 7 Oktober

4. Siapa Yang Mengisi Kekosongan Rider Tech3

Pasca pengumuman pengunduran diri Jonas Folger akibat sakit, terjadi kekosongan rider yang ditinggalkannya.

Siapa yang bakal mengisinya? Masih belum ada konfirmasi resmi.

Rumor keras menyebutkan pembalap Malaysia Hafizh Syahrin yang bakal menggantikan Folger.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Menolak Keras, Pecco Bagnaia Ungkap Bahaya Alat Komunikasi Radio MotoGP

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa