Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Beri Potongan Harga Rp 20 Jutaan Buat Mobil 7 Penumpang Ini

Isal - Jumat, 2 Februari 2018 | 14:40 WIB
Suzuki Ertiga
Ermiel
Suzuki Ertiga

GridOto.com - Suzuki Ertiga jadi salah satu mobil low multi purpose vehicle (LMPV) besutan Suzuki yang mampu mengangkut 7 penumpang.

Awal tahun ini melalui jaringan dealer Suzuki berikan potongan harga untuk pembelian Suzuki Ertiga untuk tahun produksi tahun 2018.

Melalui dealer Sejahtera Armada Trada, Suzuki Ertiga tahun 2018 dapat potongan Rp 25 juta.

"Buat bulan ini Suzuki Ertiga dapat diskon Rp 25 juta," ujar Opicks Tenaga Penjual dealer Suzuki Sejahtera Armada Trada kepada GridOto.com di bilangan Depok, Jawa Barat.

(BACA JUGA: Jangan Ikuti Adegan Film Dilan 1990 Jika Tak Mau Berurusan dengan Polisi)

Potongan harga ini berlaku untuk pembelian Suzuki Ertiga baik cash maupun kredit.

"Buat yang cash akan dipotong di harga, kalau kredit bisa dipotong di DP," tambahnya.

Potongan harga ini berlaku buat jaringan Suzuki Alexander Buana Trada di seluruh Indonesia.

(BACA JUGA: Jadwal Lengkap Peluncuran Mobil Baru Formula 1 Musim 2018)

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bahan Cumi-cumi Darat, Innova Reborn Bekas 2018 Harganya Jadi Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa