GridOto.com - Kreasi yang memanfaatkan komponen bekas tak terhitung jumlahnya.
Salah satu yang unik berupa alat pemanggang ini.
Tahu dong, memakai part apa saja dari alat pemanggang ini.
Yup, dari komponen-komponen sistem penggerak di mesin.
(BACA JUGA: Asyik, Bakal Ada yang Baru Nih Dari Yamaha, Apa Yak Kira-kira?)
Paling kentara tak lain penggerak camshaft alias timing chain.
Rantai ini berputar menggerakkan 7 gir yang berfungsi memutar tusukan daging.
Satu gir kecil berada persis di balik gir penggerak yang besar, nampak di sebelah kiri.
Mesinnya tampak menggunakan dinamo dengan tenaga listrik.
(BACA JUGA: Jangan Nyalakan Honda CB Dingin, Berat, Biar Mas Saja)
Nah, inilah sumber gerak semua gir pemutar di atasnya.
Tak hanya komponen bergerak, tempat panggangan ini ditopang piston di keempat kakinya.
Lalu setang piston di sisi kiri dan kanan.
Nah, lengkapnya yuk lihat videonya berikut ini.
Editor | : | Iday |
KOMENTAR