Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini 5 Penyebab Mesin Diesel Kehilangan Tenaga

Dwi Wahyu R. - Jumat, 19 Januari 2018 | 10:52 WIB
Sistem diesel common rail Mercedes-Benz
Sistem diesel common rail Mercedes-Benz

GridOto.comMesin diesel terkenal tangguh, bahkan torsi puncaknya bisa diperoleh di putaran bawah.

Hal ini terjadi lantaran, perbandingan kompresi mesin diesel yang lebih tinggi dibanding mesin bensin.

“Namun, jika salah satu komponen bermasalah, maka sistem akan terganggu dan mesin diesel bisa mengalami kehilangan tenaga atau istilahnya loss power,” ujar Sanusi, Workshop Head Isuzu Astra Biz Centre BSD, Tangerang.

Berikut penyebab mobil bermesin diesel kehilangan tenaga.

(BACA JUGA: Tips Memilih Filter Oli Mesin Diesel Yang Benar)

1. Turbo Bermasalah

Mesin diesel modern, sudah dibekali teknokogi turbo.

Ada Variable Nozzle Turbo (VNT) dan Variable Geometry Turbo (VGT).

Fungsinya untuk mengatur besaran tekanan udara yang disuplai oleh turbo ke mesin.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa