Namun yang terpenting adalah bagian dada, selain untuk menahan angin, juga untuk pelindung jika saat kecelakaan bagian dada terkena setang.
3. Celana
Celana untuk riding ada standarnya sendiri, minimal ada pelindung pada bagian dengkul dan pinggang kanan kiri.
4. Sarung Tangan
Sarung tangan salah satu perlengkapan penting saat riding.
Karena jika terjadi kecelakaan, biasanya tangan langsung menahan benturan.
5. Sepatu
Dalam riding, usahakan menggunakan sepatu yang memiliki ikat tali agar saat dipakai sepatu tidak mudah longgar.
Gunakan juga sepatu yang memiliki pelindung di bagian jari-jarinya.
Editor | : | Akbar |
KOMENTAR