Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nyuri Kambing Pakai Daihatsu Terios, Maling Ini Babak Belur Oleh Warga Kampung

Gagah Radhitya Widiaseno - Minggu, 14 Januari 2018 | 20:00 WIB
Pencurian kambing dengan menggunakan mobil Terios di Blitar Minggu (14/1/2018).
Tribunnews.com
Pencurian kambing dengan menggunakan mobil Terios di Blitar Minggu (14/1/2018).

GridOto.com - Aksi pencurian memang sering terjadi di Indonesia pada akhir-akhir ini, salah satunya ada aksi unik yang terjadi di Blitar.

Seorang komplotan pencuri nekat mencuri seekor kambing di Dusun Ngampel, Desa Candirejo, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar, Minggu (14/1/2018) dini hari.

Mereka, Joko, Budi, dan Hadi, nekat mencuri seekor kambing dengan mengendarai Daihatsu Terios.

Umumnya Daihatsu Terios digunakan untuk mengangkut orang bukan hewan apalagi hewan tersebut kambing.

(BACA JUGA : Dorr! Pencuri Motor Spesialis di Masjid Ditembak, 6 Motor Diamankan)

Pemilik kambing, Sucipto awalnya curiga mendengar suara berisik di samping rumahnya.

Lalu Sucipto mengintip dari jendela rumahnya.

Dia melihat dua orang sedang menggiring kambingnya menuju ke jalan desa.

Sebuah Daihatsu Terios AG 458 PY sudah terparkir di jalan.

Kedua orang itu memasukkan kambingnya ke dalam mobil.

Editor : Akbar
Sumber : tribunnews

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Polisi Militer Gerak Cepat, Oknum TNI Terlibat Penembakan Bos Rental Terikat

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa