Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan GT-R 'CrankZilla' Simpan Tenaga 740 DK

Hikmawan M Firdaus - Selasa, 19 Desember 2017 | 17:50 WIB
Nissan GT-R 'CrankZilla' dengan tenaga 740 dk
BY CRISTIAN GNATICOV
Nissan GT-R 'CrankZilla' dengan tenaga 740 dk

GridOto.comNissan GT-R 'CrankZilla' karya tuner asal Jerman ini sebelumnya sudah dibahas mengenai ubahan eksteriornya.

(Baca juga : Nissan GT-R 'CrankZilla' Tampil Unik Pakai Pelek Khusus!)

Sebagai pengingat, supercar Jepang ini didandani Wheelsandmore dengan ubahan simpel tapi mencolok.

Dengan sedikit body kit dan pelek tembaga yang berwarna oranye ini membuatnya berpenampilan berbeda dengan yang lain.

Nissan GT-R 'CrankZilla'
BY CRISTIAN GNATICOV
Nissan GT-R 'CrankZilla'

Wheelsandmore mengubah mesin standar GT-R berkonfigurasi V6 twin-turbo.

Tenaga awalnya 570 dk torsi 637 Nm, dimana upgrade mulai level 1-5 yang membuat, Godzilla memiliki keluaran tenaga lebih besar.

(BACA JUGA: Siapa Berani Tilang, Rotator di Nissan GT-R 'Copzilla' Memang Punya Aparat Kepolisian)

Lonjakan tenaga dihasilkan dari upgrade turbocharger, peningkatan wastegate, airfilter-kit F1, upgrade katup, dan transaxle control.

Mesin Nissan GT-R 'CrankZilla' ubahan Wheelsandmore
BY CRISTIAN GNATICOV
Mesin Nissan GT-R 'CrankZilla' ubahan Wheelsandmore

Pada upgrade level 1 dan 2, perubahan tenaga menjadi sebesar 605 dk torsi 700 Nm. Sementara di level 2 jadi 630 dk dan torsi 800 Nm.  

Kemudian pada upgrade level 3 dan 4 menghasilkan tenaga sebesar 650 dk torsi 830 Nm, lanjut 700 dk dan torsi 850Nm.

Pada upgrade yang terakhir ini menghasilkan tenaga yang mengesankan sebesar 740 dk dan torsi 900 Nm.

Dilansir dari Carscoop.com, Wheelsandmore mengatakan bahwa mereka menghormati konversi GT-R hingga 1.000 dk. Yang membuatnya urung melakukan hal sama

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Carscoops,Wheelsandmore

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fabio Quartararo Sumringah, Ini Kelebihan Motor Baru Yamaha

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa