Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Keren, Ayah dan Anak Tunjukkan Kedekatan Saat Kendarai Motor Trail

Nur Pramudito - Sabtu, 9 Desember 2017 | 11:30 WIB
Ayah temani anak naik motor trail
Instagram/supermotoig
Ayah temani anak naik motor trail

GridOto.com - Pasti akan menyenangkan menghabiskan waktu bersama keluarga apalagi jika menjalankan hobi yang sama.

Mungkin hal itulah yang dirasakan ayah dan anak yang satu ini.

Seperti yang GridOto.com lihat dalam akun instagram @supermotoig, ada seorang ayah yang sedang menemani sang anak mengendarai mini trail.

Anak kecil itu sangat piawai mengendalikan mini trail ditemani sang ayah melaju pelann di sampingnya.

(BACA JUGA: Aduh, Sang Anak Tertimpa Motor, Ayah Satu Ini Malah Ajak Bercanda)

Tapi perlu diingat, jangan pernah memberikan motor kepada anak di bawah umur ya.

Akibatnya bisa fatal karena teknik berkendara yang belum dikuasai dan tinggi badan yang belum ideal.

Kecuali dengan bimbingan yang benar dan didampingi orang tua.

Penasaran kaya gimana? Tonton langsung videonya sob.

Editor : Fendi
Sumber : instagram/supermotoig

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Amit Permisi Mbah, Inilah Titik Angker Paling Rawan di Jalan Tol Solo-Ngawi

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa