Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Setel Rem Parkir Mobil Sistem Mekanikal

Dwi Wahyu R. - Senin, 11 Desember 2017 | 09:00 WIB
Servis rem mobil
Servis rem mobil

GridOto.com-Rem parkir menggunakan sistem mekanikal untuk memfungsikan kedua rem belakang.

Sistem rem parkir paling dasar menggunakan kabel baja untuk mengendalikan rem belakang.

Kabel baja ini menghubungkan tuas atau pedal rem tangan di kabin dengan rem belakang.

Nah, setelan rem tangan ini lambat laun bisa berubah ketinggiannya.

Umumnya semakin lama, tarikan yang dibutuhkan semakin tinggi.

(BACA JUGA: Tips Saat Melakukan Balancing Roda Mobil)

Untuk penyetelannya sebaiknya dilakukan di bengkel dengan tenaga mekanik profesional.

Penyetelan dilakukan pada bagian rem belakang dan tuas rem.

"Untuk penyetelan yang bagus rem parkir disetel di tromolnya itu sendiri yakni dari bawah dahulu, setelah bawah sudah disetel rata baru dari kabel atas disamakan," ucap Beni Ruhdiana dari Bimmerwerk, Ciledug, Tangerang.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Hyundai Gowa Kenalkan Fitur Evasive Steering Assist, Buat Mobil Menghindar Dari Benturan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa