Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Rem Parkir Mobil Bisa Dipakai Buat Ini Juga Lho

Dwi Wahyu R. - Senin, 11 Desember 2017 | 08:00 WIB
Rem parkir
Rem parkir

GridOto.com-Rem parkir (parking brake) atau rem tangan (hand brake) pasti hadir di setiap mobil.

Tugas utama rem parkir adalah mengunci roda belakang agar mobil tidak bergerak saat parkir.

Selain saat parkir, rem ini juga bisa digunakan saat dalam beberapa kondisi ini.

Pertama, saat mobil terjebak kemacetan atau menunggu di traffic light.

Di sini Anda tinggal memindahkan tuas transmisi ke posisi N (Netral) dan tarik rem parkir untuk memastikan mobil tidak bergerak.

(BACA JUGA: Tips Saat Melakukan Balancing Roda Mobil)

Dengan demikian Anda bisa mengistirahatkan sejenak kaki dari pedal rem atau kopling.

Kedua, saat berhenti di tanjakan akibat macet.

Dalam kondisi ini rem parkir sangat berguna untuk menahan mobil agar tidak merosot saat berhenti di tanjakan akibat macet.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Total 7 Mobil Bonyok Barengan, Ulah Raja Jalanan Lakukan Manuver Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa