GridOto.com - Selain yang paling baru, karena kapasitas mesin dan ukurannya membuat Kawasaki W175 jadi varian terkecil dari keluarga Kawasaki W-Series.
Tentunya dipertanyakan DNA W-Series di W175, membuat Kawasaki melengkapi W175 dengan bagian-bagian khas keluarga W-Series.
Apa saja bagian khas W-Series yang ada di W175, simak sob!
Cover suspensi depan
/photo/gridoto/2017/12/10/337865435.jpg)
Pipa suspensi depan W175 dilengkapi dengan cover yang berfungsi melindungi pipa dari kotoran yang bisa merusak seal karet suspensi saat naik-turun.
Selain bikin awet dan bersih, cover suspensi ini membuat suspensi depan dengan diameter as 30 mm terlihat retro ala motor naked era 60an.
Lampu depan bulat
/photo/gridoto/2017/12/10/1920587961.jpg)
Belum afdol motor tampilan retro tanpa lampu depan bulat seperti motor naked lawas.
Editor | : | Fendi |
KOMENTAR