Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda All New PCX Sudah Bisa Dipesan Nih, Ini Biaya Bookingnya

Isal - Kamis, 7 Desember 2017 | 12:32 WIB
Teaser awal All New PCX di Instagram menarik komentar warganet
Instagram @welovehonda_id
Teaser awal All New PCX di Instagram menarik komentar warganet

GridOto.com - Keberadaan Honda All New PCX memang belum ada di jalanan.

Lantaran, Honda All New PCX belum di launching.

Kabarnya sih Honda All New PCX akan resmi diluncurkan Rabu depan (13/12/2017).

Kamu yang ingin mempunyai Honda All New PCX di Astra Motor Bumi Serpong Damai (BSD) sudah membuka daftar inden atau booking.

(BACA JUGA: Promo Uang Muka 0% Honda di Ajang Otomotif Makassar 2017)

"Sudah bisa mas, tapi untuk warna dan info pengirimannya nanti kami konfirmasi lagi sesudah launching ya," ujar Indri, Sales Astra Motor BSD kepada GridOto di BSD, Tangerang Selatan (7/12/2017).  

Soal biaya inden atau booking fee untuk Honda All New PCX ini sebesar Rp 2 Juta.

Honda PCX Hybrid di Tokyo Motor Show
Kompas Otomotif
Honda PCX Hybrid di Tokyo Motor Show

"Kalau berminat, booking feenya buat Honda All New PCX ini Rp 2 juta mas," tambahnya.

Kamu ingin booking Honda All New PCX duluan bisa menghubungi Astra Motor BSD 0812-8890-5121.

Editor : Niko Fiandri

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa