Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Akan Gunakan Bagian Hewan Ini Sebagai Sumber Bahan Bakar

Gagah Radhitya Widiaseno - Senin, 4 Desember 2017 | 12:09 WIB
Toyota Logos
Reuters.com
Toyota Logos

GridOto.com - Toyota memang tidak kehabisan akal, dalam rangka menyambut kendaraan yang bebas polusi, mereka akan membuat sebuah inovasi.

Toyota berencana akan membuat sumber daya yang berasal dari hewan sapi.

Seperti yang dilansir sciencealert.com, Toyota memanfaatkan limbah kotoran sapi dan diolah menjadi bahan bakar di masa depan.

(BACA JUGA: Beredar! Foto Belakang Toyota Fortuner Penuh Stiker Komplain)

Kotoran sapi memang sangat membahayakan karena mengandung gas methana.

Oleh karena itu, Toyota memanfaatkan limbah ini untuk dijadikan sumber bahan bakar.

Kotoran sapi tersebut akan diubah menjadi listrik dan hidrogen.

Rencananya Toyota akan membuatnya di Port of Long Beach, California dan direalisasikan pada 2020 mendatang.

Dengan langkah ini, Toyota sepertinya akan menjadi pionir produsen mobil yang menggunakan kotoran sapi sebagai bahan bakar.

Editor : Fendi
Sumber : Sciencealert

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kalahkan Martin, Bagnaia Rebut Pole di Kualifikasi MotoGP Malaysia 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa