Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gila, VW Dakota Ini Kuat Diajak Ngedrag, Suaranya Sangar Banget Sob!

Beto Adhi Nugroho - Rabu, 22 November 2017 | 16:15 WIB
Youtube/VeeDubRacing

GridOto.com - Siapa yang tak tahu dengan mobil klasik yang satu ini.

Di Indonesia pun, mobil ini masih sangat digemari oleh para pecinta mobil klasik.

Mobil itu adalah VW Dakota.

VW Dakota pertama kali dibuat sekitar tahun 1960-an.

Akun youtube VeeDubRacing mengunggah sebuah video drag yang dilakukan oleh 2 mobil klasik ini.

Ke-2 mobil tersebut beradu untuk menentukan mobil mana yang paling cepat.

(BAC AJUGA: Hore, Denda Pajak Kendaraan Kembali Dihapus. Pemerintah Baik Banget )

Suara yang dihasilkan mobil tersebut pun terdengar sangar dan powerful.

Adapun balapan drag mobil klasik ini dilakukan di Santa Pod, Inggris.

VW Dakota ini melakukan aksi dragnya dalam acara GTI Festival.

GTI Festival adalah acara khusus untuk mobil VW.

GTI Festival ini pertama kali diadakan pada tahun 1980.

Penasaran dengan aksi drag VW Dakota? Tonton videonya langsung sob.

Editor : Iday
Sumber : youtube/VeeDubRacing

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Khusus di Jogja, 5 Motor Matic Honda Ini Harganya Dipangkas Sampai Akhir Tahun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa