Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tanam Mesin 8.600 cc Milik Dodge, BMW Z4 Jadi Lincah Buat Nge-Drift!

Hikmawan M Firdaus - Rabu, 22 November 2017 | 16:00 WIB
BMW Z4 engine swap pakai Dodge Ram SRT V10
Speedhunters/Alok Paleri
BMW Z4 engine swap pakai Dodge Ram SRT V10

GridOto.com – Di arena drift, engine swap banyak digunakan untuk mendukung kemampuan drifting mobil tersebut karena membutuhkan tenaga besar.

Salah satunya terjadi pada BMW Z4 milik Eiki pria asal Jepang yang melakukan engine swap pada mobilnya.

Z4 dengan kelir hitam ini juga sudah dilengkapi roll bar dan sabuk pengaman khusus biar lebih aman saat mobil 'menari'.

Mesin Dodge Ram SRT V10 di tubuh BMW Z4
Mesin Dodge Ram SRT V10 di tubuh BMW Z4

(BACA JUGA: BMW E92 M3 Pakai Body Ala Rocket Bunny, Melebar dan Ceper Banget Sob!)

Alih-alih kurang puas dengan mesin standart 3.200 cc sang empunya mengganti mesin dengan milik pabrikan Amerika.

Eiky menggunakan mesin Dodge Ram SRT V10 kapasitas 8.600 cc yang menghasilkan torsi 675 Nm pada 1.500 rpm.

Torsi yang besar disalurkan melalui kopling semi-logam Spec Stage 3+ dengan roda aluminium, dan transmisi 6-kecepatan T-56 Magnum double-overdrive.

Custom stainless steel manifold dan rear axle BMW Z4
Alok Paleri
Custom stainless steel manifold dan rear axle BMW Z4

BMW Z4 ini juga dilengkapi dengan manifold custom berbahan stainless steel dan knalpot yang dilengkapi control katup.

(BACA JUGA: Alpina Bikin BMW M4 Pakai Body Kit dan Kelir Hijau Metalik, Tambah Seger Sob!)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fazzio Youth Festival Sambangi Jakarta, Ini Loh SMA yang Borong Juara

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa