Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Apa Itu Bluetooth? Ternyata Ada Tiga Versi Lho

Dwi Wahyu R. - Kamis, 9 November 2017 | 10:00 WIB
Koneksi bluetooth dari handphone ke head unit
Koneksi bluetooth dari handphone ke head unit

GridOto.com- Bluetooth merupakan perangkat koneksi yang tidak menggunakan kabel.

Bluetooth berfungsi untuk mengirim atau menerima data digital.

Umumnya bluetooth mempunyai 3 versi.

Bluetooth versi 1.1 hanya bisa melakukan panggilan maupun menerima telepon saja.

Namun, pengendalian ponsel dengan bluetooth sudah dapat dilakukan.

(BACA JUGA: Ini Faktor Penyebab Kunci Mobil Immobilizer Rusak, Yang Terakhir Jangan Sampai Kejadian Ya)

Untuk menerima atau mengakhiri panggilan bisa menggunakan tombol yang ada di ponsel maupun yang ada pada perangkat handsfree tersebut.

Lalu ada bluetooth versi 2.1, ia mampu membaca dan memutarkan lagu dari ponsel ke head unit mobil.

Kemampuan ini biasa dikenal dengan A2DP yang merupakan singkatan dari Advanced Audio Distribution Profile.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

CVT Motor Matic Terendam Banjir, Pertama Wajib Lakukan Hal Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa