Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngegas sambil Ngerem Ternyata Berbahaya untuk Keselamatan Motor Matik

Beto Adhi Nugroho - Kamis, 2 November 2017 | 20:37 WIB
motorplus.gridoto.com

GridOto.com - Motor matik memang sudah menjadi primadona saat ini.

Motor matik menawarkan berbagai kemudahan.

Salah satunya adalah tidak adanya mekanisme ganti gigi.

Namun, mengendarai motor matik tidak boleh dilakukan sembarangan.

Yang sering dilakukan orang adalah menarik gas sambil menekan rem.

Hal tersebut dapat membuat kerja komponen CVT terganggu.

(BACA JUGA: Ini Poin Keunggulan Daihatsu Terios Baru, Kamu Tahu Lebih Dulu)

Komponen yang akan mengalami kerusakan terparah adalah kampas kopling.

Letak kampas kopling motor matik ada di pulley CVT belakang.

Menarik gas dan menekan rem secara bersamaan terlalu sering akan membuat mangkuk kampas kopling menjadi lebih panas.

Editor : Iday
Sumber : Motorplus.gridoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Nissan dan Honda Sepakat Diskusi Merger, Mitsubishi Motors Menyusul

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa