Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

ABT Bikin Audi R8 Spyder Makin Ganteng Dengan Body Kit Karbon, Cool Abis Sob!

Hikmawan M Firdaus - Selasa, 31 Oktober 2017 | 18:38 WIB
By Lawrence Adams

GridOto.com - Perusahaan tuning asal Jerman ABT telah mengungkapkan body kit anyar untuk generasi terbaru Audi R8 Spyder.

Audi R8 Spyder sejatinya memang dirancang untuk bisa digunakan sehari-hari di jalan raya namun terasa menaiki mobil balap.

Kini ia berubah lebih garang dlam balutan warna kuning yang dilengkapi asupan udara model standar, plus gril ABT yang menghiasi bagian facia mobil ini.

By Lawrence Adams

Di bagian belakang, R8 dilengkapi dengan bibir spoiler baru, ventilasi udara dan diffuser belakang yang lebih besar.

(BACA JUGA: Balutan Body Kit Ala Racing Car Di Tubuh Audi S7, Keren Sob!)

Pada bagian interior ABT menggunakan bahan kulit bergaya elegan yang menggabungkan tampilan sporti dengan interior ala ABT Individual Carbo.

By Lawrence Adams

Tampilan luar juga makin gagah dilengkapi pelek ABT Highinform ER-F 19 inci dengan warna Black Magic.

Audi R8 Spyder menggunakan Mesin V10 5.200 cc dan dilengkapi upgrade ECU dan sistem knalpot baru untuk merilis tenaga 610 dk.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : GT SPIRIT,ABT-SPORTLINE

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pelakunya Seorang Test Rider, Inilah Rajanya Top Speed di MotoGP 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa