Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Terpantau Uji Coba Teknologi E-Power di India. Indonesia Juga Akan Dapat Jatah Setelah Ini

Gagah Radhitya Widiaseno - Minggu, 29 Oktober 2017 | 11:36 WIB
Nissan logo
Nissannews.com
Nissan logo

GridOto.com - Nissan sebagai salah satu produsen mobil Jepang berupaya untuk berekspansi.

Nissan akan melakukan uji coba teknologi mereka di India setelah disetujui oleh pemerintah India.

Dalam waktu dekat ini, Nissan akan mendaratkan teknologi e-Power mereka di India.

Nissan memilih India sebagai tempat uji coba teknologi e-Power lantaran kepemilikan warga negara akan mobil sangat banyak.

(BACA JUGA : Ternyata Nissan IMx Concept Terinspirasi Dengan Mobil Ini. Pantesan Kok Mirip)

Dengan hadirnya e-Power pastinya masyarakat akan antusias dengan teknologi ini.

Pemerintah India juga siap untuk membangun infrastruktur yang mendukung teknologi ini.

Jika rencana ini berhasil, Nissan akan meluncurkan mobil listrik mereka sesegera mungkin di India.

Nissan juga mempunyai rencana untuk melakukan uji coba di Indonesia dan Thailand.

Indonesia mendapatkan jatah uji coba karena Nissan melihat Indonesia sangat potensial sebagai pasar mereka.

Tetapi belum bisa dipastikan kapan Nissan akan lakukan uji coba di Indonesia.

Mungkin menunggu lampu hijau dari pemerintah Indonesia.

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Motorbeam

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa