Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sandiaga Uno Ternyata Penggemar Mobil Nissan, Apa Saja Koleksinya?

Cynthia Octavia (Tya) - Jumat, 13 Oktober 2017 | 14:13 WIB
Nissan Grand Livina
Nissan Grand Livina
 
GridOto.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta ternyata penggemar mobil Nissan, Apa Saja Koleksinya?
 
Berikut 3 mobil Nissan milik Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno.
 
1. Nissan Grand Livina
 
Nissan Grand Livina
Nissan Grand Livina
 
Nissan Grand Livina milik Sandi menggunakan mesin HR15De berkapasitas 1.500 cc.

Mesin tersebut mampu mengeluarkan tenaga maksimum 109 dk pada 6.000 rpm dengan torsi 147 Nm pada 4.400 rpm. 

Mobil ini masuk di kelas Low MPV
 
 
Nissan X-Trail mengusung mesin DOHC 16 Valve 2.000 cc, dengan tenaga maksimal 144 dk pada putaran 6.000 rpm.
 
Saat ini harga Nissan X-Trail termurah dibandrol Rp Rp 404,5 juta.
 
Mobil ini masuk di segmen Medium SUV
 
3. Nissan Elgrand
 
 
Mobil Nissan Elgrand Sandiaga Uno menggunakan mesin bensin 2.500 cc, bertenaga 168 dk dan torsi maksimum 245 Nm. 
 
Mobil ini masuk di kelas Luxury MPV.

Editor : Akbar

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan Dekat Jendela, Ini Posisi Duduk di Bus yang Relatif Aman Saat Kecelakaan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa