GridOto.com-Salah satu cara untuk memberikan hiburan untuk penumpang belakang adalah dengan pasang headrest monitor di mobil.
Di pasaran banyak terdapat berbagai merek dan tipe headrest monitor, harga yang ditawarkan mulai Rp 2 juta sampai Rp 4 juta per buah.
Contoh label headrest monitor adalah Roger’s, Enigma, Skeleton, dan Rodek.
Umumnya headrest monitor yang ditawarkan memiliki ukuran layar 7 inci.
Nah, headrest monitor ini ada yang hanya berperan sebagai monitor saja.
Artinya untuk playernya menggunakan head unit yang punya fitur pemutar DVD atau pengolah file video.
Ada juga headrest monitor yang sudah dibekali pemutar VCD atau DVD sendiri.
(BACA JUGA: Head Unit Terbaru Alpine, Harganya Setara 1 Unit Yamaha Lexi)
Untuk pasang headrest monitor di mobil, ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR