Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Keren Banget, Begini Jadinya Kalau Leluhur Honda S90 Reinkarnasi

Fedrick Wahyu - Selasa, 11 September 2018 | 20:25 WIB
Honda SS50 tampil lebih modern
Instagram / @kardesignkoncepts
Honda SS50 tampil lebih modern

 

 

GridOto.com - Motor-motor jadul belakangan mulai mendapat perhatian kembali.

Terbukti dengan diproduksinya motor klasik dengan fitur-fitur modern.

Sebut saja ada Honda Super Cub C125 yang punya tampilan klasik namun dilengkapi dengan sistem injeksi, lampu LED dan masih banyak lagi.

Nah, kali ini ada satu lagi contoh motor klasik dengan fitur modern yang bisa banget untuk dijadikan inspirasi modifikasi.

Inspirasi itu berasal dari postingan akun Instragram @kardesignkoncepts.

(BACA JUGA: Silau Men... Honda S90 Jadul Jadi Keren Bergaya Cafe Racer Blink-blink)

Dalam postingannya ia menampilkan Honda Super Sport 50 alias SS50 dengan tampilan yang modern.

Bisa dibilang SS50 yang bermesin 4-tak 50 cc ini adalah leluhur dari Honda S90 yang familiar di Indonesia.

Honda SS50 tampil lebih modern
Instagram / @kardesignkoncepts
Honda SS50 tampil lebih modern

Honda SS50 dalam tampilan yang kekinian itu dilengkapi dengan fitur canggih seperti headlamp LED dan panel instrumen mirip seperti CB150R ExMotion.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Instagram / @kardesignkoncepts

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Penyebab Honda CR-V Getar Hingga Ke Kabin Saat Starter Mesin

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa