Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MINI Cooper Lawas Cangkok Mesin Honda, Mantap Tambah Bertenaga

Hikmawan M Firdaus - Senin, 27 Agustus 2018 | 18:25 WIB
Tampilan MINI Cooper lawas pakai mesin Honda
motor1
Tampilan MINI Cooper lawas pakai mesin Honda

GridOto.com - Modifikasi MINI Cooper lawas satu ini bisa dibilang ekstrem.

Pasalnya, MINI Cooper lawas telah diganti jantung pacunya menggunakan mesin Honda.

Menggunakan mesin Honda berkode B16 VTEC 1.600cc lengkap dengan turbocharger GT3076R.

Selain itu ada juga injector 750cc dan radiator GReddy yang disematkan pada MINI Cooper ini.

(BACA JUGA: Formula Pelek BBS 17 Inci Bikin MINI Cooper Clubman Tampil Manis )

Pakai mesin Honda lengkap dengan turbocharger di MINI Cooper lawas
motor1
Pakai mesin Honda lengkap dengan turbocharger di MINI Cooper lawas

Saking penuhnya, kap mesin MINI Cooper ini sampai enggak bisa ditutup loh.

Hasil racikan jantung pacu ini dapat menghasilkan tenaga maksimal hingga 360 dk sob.

Bukan cuma jantung pacu yang diubah, tampilan eksterior dan interior juga.

Paling mencolok adalah sayap lebar di bagian belakang MINI Cooper lawas ini.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Motor1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa