Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penuhi Permintaan Konsumen, Ravenol Jual Oli Motor di Indonesia

Luthfi Anshori - Selasa, 14 Agustus 2018 | 08:57 WIB
Ravenol MotoBike akhirnya dijual di Indonesia
Isal/GridOto.com
Ravenol MotoBike akhirnya dijual di Indonesia

GridOto.com - Ravenol Oil merupakan oli mesin kendaraan motor besutan Jerman.

Oli Ravenol pertama kali dijual pada tahun 2015 melalui distributor mereka di Indonesia yaitu PT Cahaya Kinetic Indonesia.

Setelah berada di Indonesia selama 3 tahun, akhirnya Ravenol meluncurkan oli untuk motor.

"Hadirnya Revanol Motobike merupakan permintaan konsumen di Indonesia," ujar Eddie Yap, Director PT Cahaya Kinetic Indonesia, distributor oli Ravenol di Indonesia di Bumi Serpong Damai, Tangerang Selatan (11/08/2018).

(BACA JUGA: Inikah Alasan Tim F1 Ferrari Pertahankan Kimi Raikkonen untuk 2019?)

Untuk Ravenol Motobike yang dijual di Indonesia mempunyai tiga kekentalan.

"Untuk Ravenol Motobike yang dijual di Indonesia terdapat tiga jenis kekentalan yaitu 5W-30, 5W-40 dan 10W-50," ujar Roy Ardiansyah, Supervisor PT Cahaya Kinetic Indonesia, distributor oli Ravenol di Indonesia.

"Hal ini disesuikan dengan spesifikasi oli pabrikan motor yang ada di Indonesia," tambahnya.

Oiya, per liternya Ravenol Motobike ini dibanderol dari Ro 230 ribu hingga Rp 250 ribu.

Jajaran kekentalan oli Revanol MotoBike yang dijual di Indonesia
Isal/GridOto.com
Jajaran kekentalan oli Revanol MotoBike yang dijual di Indonesia

Editor : Luthfi Anshori

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fabio Quartararo Sumringah, Ini Kelebihan Motor Baru Yamaha

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa