Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Detik-detik Valentino Rossi Pertama Kali Juara Dunia MotoGP, Seru Banget!

Niko Fiandri - Kamis, 9 Agustus 2018 | 07:53 WIB
Selebrasi burn out Valentino Rossi Juara GP500 pertama kali
Facebook/Valentino Rossi la Leggenda del motociclismo
Selebrasi burn out Valentino Rossi Juara GP500 pertama kali


GridOto.com - Tahun 2001 jadi momen yang pastinya enggak bakalan dilupakan Valentino Rossi.

Tujuh belas tahun lalu Valentino Rossi jadi Juara Dunia GP500 yang setahun kemudian berganti jadi MotoGP.

Detik-detik penentuan Valentino Rossi jadi Juara GP500 seru banget.

Max Biaggi yang mengusung titel Juara Dunia GP250 jadi rival Valentino Rossi dalam memperebutkan Juara Dunia MotoGP 2001.

(BACA JUGA: Sulit Buka Baut yang Karatan? Ini Cara Akalinya)

Tahun 2000 Valentino Rossi jadi runner up GP500 dengan Juara Dunia GP500 direbut Kenny Roberts, Jr yang menggunakan Suzuki RGV500.

Video dari akun @Valentino Rossi la Leggenda del motociclismo di Facebook menggunggah momen Rossi jadi juara dunia GP500 untuk pertama kali.

Kemenangan Valentino Rossi atas Max Biaggi sangat rapat dan ditentukan di garis finish lap terakhir.

Penentuan Valentino Rossi jadi juara dunia GP500 untuk kali pertama di GP500 Australia.

GP500 Australia digelar di sirkuit Phillip Island.

Valentino Rossi menggunakan Honda NSR500RR dengan nama tim Honda Nasto Azzuro.

Silakan lihat video di bawah ini.

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Facebook/Valentino Rossi la Leggenda del motociclismo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Akhirnya Paham, Ini Fungsi Angka Kecil di Bawah Rambu KM Jalan Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa