Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil dan Motor Baru 2018

Menakar Harga Suzuki Jimny di Indonesia, Ini Prediksi Perhitungannya

Anton Hari Wirawan - Kamis, 9 Agustus 2018 | 15:08 WIB
Suzuki Jimny jadi bintang pameran GIIAS 2018
Anton/GridOto
Suzuki Jimny jadi bintang pameran GIIAS 2018

GridOto.com - Hadirnya Suzuki Jimny di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2018, sukses buat kejutan.

Tapi dilain pihak, banyak pengunjung yang sedikit kecewa lantaran belum ada kejelasan status soal kapan dijual dan berapa perkiraan harganya.

Pihak PT Suzuki Indomobil Sales mengaku, tampilnya Jimny di GIIAS 2018 sebagai ajang survey untuk konsumen.

Mereka mau lihat feedback masyarakat, selagi melakukan riset internal versi mereka sendiri.

(BACA JUGA: Beda Tipis, Ini Perbandingan Honda C125 Indonesia dengan Versi Thailand)

Hal yang paling ditunggu tentu harganya, apakah Jimny baru ini masih membawa nafas kendaraan off-road terjangkau untuk semua kalangan?

"Saat ini kami masih melakukan riset banyak hal soal Jimny. Sistem penggerak, harga, dan banyak lainnya. Bahkan kami menggandeng beberapa lembaga riset dan survey konsumen sebelum menjual Jimny di Indonesia," ujar Harold Donnel, Head of Brand Development and Marketing Research PT Suzuki Indomobil Sales kepada GridOto.com (5/8/2018),

Untuk mengobati penasaran, GridOto.com coba kasih prediksi perhitungan dari beberapa penelurusan parameter yang menentukan harga jual mobil, simak yuk.

CBU vs CKD

Di Indonesia, Suzuki Jimny kemungkinan besar tidak akan meluncur tahun ini. Pilihannya jika meluncur tahun depan, apakah impor atau rakitan lokal?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa