GridOto.com - Yang namanya modifikasi mesin, enggak cuma buat ajang balap aja.
Demi menambah performa, bisa dilakukan ke motor yang dipakai sehari-hari.
Dan soal bagian mesin yang akan diubah atau dimodif, juga tergantung dari selera pemilik motor.
Seperti halnya Honda CB 100 modif yang sedang disetel oleh mekanik ini.
(BACA JUGA:Jadi Juara di F1 Jerman, Lewis Hamilton Justru Kena Investigasi FIA)
Mekanik itu sedang menyetel dan mengotak-atik karburatornya agar mendapatkan setelan mesin yang pas.
Mantabnya lagi Sob, ternyata Honda CB 100 ini memakai pengapiannya Yamaha YZ125 lo.
Terlihat pada bagian blok mesin kirinya.
(BACA JUGA:Jelas-jelas Langgar Aturan, Ini Alasan Lewis Hamilton Tak Dapat Penalti)
Editor | : | Anton Hari Wirawan |
KOMENTAR