Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Selain X-Ride, Ternyata Yamaha Punya Skutik Adventure Lain

Dida Argadea - Selasa, 17 Juli 2018 | 17:25 WIB
Yamaha BW'S 125 R
Yamaha Taiwan
Yamaha BW'S 125 R

GridOto.com - Kalau kita bicara soal motor skutik yang tampangnya adventure, pasti ingatnya langsung sama Yamaha X-Ride kan?

Yamaha memang unik karena berani merilis skutik yang notabene bukan buat main tanah, tapi X-Ride wujudnya cukup 'off-road look'.

Tapi tahu enggak sih, ternyata skutik yang punya tampilan adventure banget itu enggak cuma ada di X-Ride lo.

Selain X-Ride Yamaha juga punya BW'S R 125.

(BACA JUGA: Honda Mulai Jual PCX Hybrid di Indonesia, Begini Tanggapan Yamaha)

Secara tampilan, pasti setuju dong kalau skutik 125 cc ini cukup punya tampilan yang cross over.

Tampilan setangnya dibuat telanjang mirip X-Ride, tapi BW'S R 125 ini sudah dibekali hand guard lo.

Sok depan juga sudah dibekali cover karet untuk melindunginya dari debu, dan punya dua sok belakang.

Desain headlamp Yamaha BW'S 125 R
Yamaha Taiwan
Desain headlamp Yamaha BW'S 125 R

Headlamp-nya punya ukuran yang lumayan besar dengan dua lampu, satu proyektor dan satu bohlam.

Editor : Hendra
Sumber : BW'S 125 R

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jujur, Pemadam Kebakaran Masih Belajar Cara Jinakan Api di Baterai Mobil Listrik

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa