Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Inspirasi Modifikasi Honda Odyssey Tampil Clean Look

Hikmawan M Firdaus - Kamis, 12 Juli 2018 | 21:00 WIB
Honda Odyssey anyar hasil modifikasi Mz Speed
mzspeed
Honda Odyssey anyar hasil modifikasi Mz Speed

GridOto.com - Honda Odyssey terbaru hadir dengan tampilan lebih modern namun tetap terlihat elegan.

Honda Odyssey terbaru ini juga bisa banget buat dimodifikasi loh sob.

Nah buat yang lagi cari referensinya, yuk mari simak satu ini yang datang dari M'z Speed.

Tampilan depan Honda Odyssey anyar hasil modifikasi Mz Speed
mzspeed
Tampilan depan Honda Odyssey anyar hasil modifikasi Mz Speed

(BACA JUGA: Selain Punya Tampang Kece, Interior Odyssey ini Tetap Mewah)

Bengkel modifikasi asal Jepang ini memberikan ubahan simple dan kesan clean look.

Mulai dari depan ada tambahan spoiler simple yang terlihat menambah kesan elegan.

Kemudian sobat GridOto.com juga bisa buat gril dengan model seperti ini, jadi lebih kelihatan futuristik.

Sisi samping Honda Odyssey anyar hasil modifikasi Mz Speed
mzspeed
Sisi samping Honda Odyssey anyar hasil modifikasi Mz Speed

Bergeser ke bagian samping ada side skirts simpel dan pilar reflector.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Mz Speed

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Amit Permisi Mbah, Inilah Titik Angker Paling Rawan di Jalan Tol Solo-Ngawi

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa