Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Salut! Galang Hendra Akan Pimpin Start di Balap SuperSport Ceko!

Radityo Kuswihatmo - Sabtu, 9 Juni 2018 | 18:16 WIB
Galang  Hendra Pratama raih pole position di Brno, Ceko
Instagram/Yamaharacingidn
Galang Hendra Pratama raih pole position di Brno, Ceko

GridOto.com - Salah satu pembalap Indonesia yang berlaga di kejuaraan World SuperSport 300 (WSSP300) berhasil meraih pole position.

Dia adalah Galang Hendra Pratama yang untuk kali pertama berhasil mendapatkan posisi tercepat di superpole.

Pembalap dengan nomor balap 55 di ajang balap ini melaju lebih cepat dari gadis cantik pemimpin klasemen sementara, Ana Carrasco.

Di superpole Ceko, Carrasco berada dua posisi di belakang Galang Hendra.

(BACA JUGA: Pembalap Indonesia Galang Hendra Dianggap Memiliki Potensi untuk Jadi Juara)

Dengan ini Galang Hendra akan melaju di posisi terdepan pada balapan di trek Brno, Minggu, 10 Juni 2018 nanti.

Bagi yang ingin mendukung Galang Hendra, balapan dimulai pada pukul 19.00 WIB.

Galang Hendra Pratama meraih pole position di WSSP Ceko
Twitter/WorldSBK
Galang Hendra Pratama meraih pole position di WSSP Ceko

Seperti ini nih saat Galang Hendra akhirnya berhasil mendapatkan pole position.

Editor : Fendi
Sumber : Twitter/WorldSBK

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantes Mesin Masih Overheat Padahal Sudah Kuras Air Radiator, Ini Penyakitnya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa